
Pengawasan Bapokting Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H
Disperindagkop & UKM bersama tim gabungan Pemkot Pagar Alam: Ekobang, Ketahanan Pangan, Pol PP, dan Polres Pagar Alam

Pengawasan Bapokting Menjelang Bulan Ramadhan di Kota Pagar Alam
Disperindagkop & UKM bersama tim gabungan: Kepolisian, Pol PP, Bagian Ekonomi Pembangunan melaksanakan pengawasan ketersediaan bahan pokok penting di Kota Pagar Alam menjelang bulan ramadhan. (Kamis, 27/02/2025).